NU MEDIA JATI AGUNG

NU MEDIA JATI AGUNG
Logo NU Jatiagung

NU Jatiagung - Situs Resmi

Pemerintah Tiyuh Mulya Jaya Terus Meningkatkan Pembangunan

Pemerintah Tiyuh Mulya Jaya, Kecamatan Tulangbawang Tengah, Kabupaten Tulang Bawang Barat, Lampung, terus memperkuat pembangunan melalui realisasi Dana Desa Tahun 2025. Pemerintah tiyuh menekankan pentingnya kesejahteraan masyarakat dan percepatan kemajuan wilayah. Upaya Pembangunan Fisik TULANG BAWANG BARAT, NU MEDIA JATI AGUNG, – Kepalo Tiyuh Mulya Jaya, Kujang Supriyadi, menegaskan bahwa pihaknya terus melaksanakan pembangunan dengan […]

Pemerintah Tiyuh Mulya Kencana Realisasikan Dana Desa 2025

TULANG BAWANG BARAT, NU MEDIA JATI AGUNG, – Pemerintah Tiyuh Mulya Kencana, Kecamatan Tulang Bawang Tengah, Kabupaten Tulang Bawang Barat, menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) tahap ketiga tahun 2025. Penyaluran berlangsung di Balai Tiyuh Mulya Kencana dengan tertib, aman, dan penuh antusiasme warga penerima manfaat. Sebanyak 35 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) menerima BLT-DD […]

DD Tiyuh Sumber Rejeki 2025 Tersalurkan Sesuai Harapan Masyarakat

Pemerintah Tiyuh Sumber Rejeki, Kecamatan Gunung Agung, Kabupaten Tulang Bawang Barat, menyampaikan realisasi Dana Desa (DD) tahun 2025 melalui kegiatan podcast bersama Tim Podcast Pengcab Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Tubaba, Selasa (7/10/2025). Podcast ini menjadi sarana komunikasi publik untuk menjelaskan pemanfaatan dana desa secara transparan kepada masyarakat. Pembangunan Fisik Melalui Dana Desa 2025 TULANG […]

Kejari Tubaba Geledah Tiga Rumah Eks Kadis DLH

Kejaksaan Negeri (Kejari) Tulang Bawang Barat menggeledah tiga rumah terkait dugaan korupsi di Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Tubaba. Penyidik mendatangi rumah mantan Kepala DLH, Firmansyah, dan satu pejabat lain pada Senin (6/10/2025) pukul 15.30 WIB. Penggeledahan ini berlangsung serentak dengan pengamanan ketat aparat TNI. Tiga Lokasi Jadi Sasaran TULANG BAWANG BARAT, NU MEDIA JATI AGUNG, […]

Bank Sampah Tunas Jaya Dorong Kesadaran Lingkungan Lewat Pemilahan Sampah

Bank Sampah Tunas Jaya menggelar kegiatan pemilahan sampah di Lapangan Merdeka Tunas Jaya, Kecamatan Gunung Agung, Jumat (3/10/2025). Kegiatan ini melibatkan aparatur tiyuh, BPT, Ketua RT, dan masyarakat. Semua pihak bergotong royong memilah sampah organik maupun anorganik agar bernilai guna. Kesadaran Lingkungan Jadi Fokus TULANG BAWANG BARAT, NU MEDIA JATI AGUNG, – Kepalo Tiyuh Tunas […]

Akses Warga Makin Lancar! Tiyuh Tri Tunggal Jaya Gas Pembangunan

Tiyuh Tri Tunggal Jaya gas pembangunan infrastruktur 2025, termasuk lapen 600 meter untuk memperlancar akses dan tingkatkan kesejahteraan warga. Tiyuh Tri Tunggal Jaya Gas Pembangunan Infrastruktur 2025 Tulang Bawang Barat, NU Media Jati Agung – Pemerintah Tiyuh Tri Tunggal Jaya gas pembangunan infrastruktur secara masif untuk memperkuat fondasi desa. Upaya ini mendorong kelancaran akses warga […]

Pemerintah Tiyuh Mekar Jaya Komitmen Bangun Desa Secara Merata Lewat Dana Desa 2025

Tulang Bawang Barat, NU Media Jati Agung — Pemerintah Tiyuh Mekar Jaya di Kecamatan Gunung Agung, Kabupaten Tulangbawang Barat, terus memperkuat komitmen membangun desa secara merata. Melalui realisasi Dana Desa 2025, aparatur desa bekerja keras mewujudkan pemerataan pembangunan dan pelayanan publik yang berkelanjutan. Pembangunan Desa Berfokus pada Kebutuhan Warga Kepalo Tiyuh Mekar Jaya, Candra Agus […]

Pemerintah Tiyuh Jaya Murni Fokus Pembangunan Infrastruktur DD 2025

Pemerintah Tiyuh Jaya Murni, Kecamatan Gunung Agung, Kabupaten Tulang Bawang Barat, terus memacu pembangunan dengan merealisasikan Dana Desa 2025. Pemerintah desa menekankan pembangunan infrastruktur, pelayanan publik, serta program pemberdayaan masyarakat demi kemajuan bersama. Realisasi Dana Desa 2025 di Tiyuh Jaya Murni TULANG BAWANG BARAT, NU MEDIA JATI AGUNG, – Kepalo Tiyuh Jaya Murni, Sukatun, menjelaskan […]

Momen Menegangkan, Evakuasi Macan Tutul di Hotel Bandung Makan Waktu Tiga Jam

Seekor macan tutul masuk ke sebuah hotel di kawasan Sukasari, Kota Bandung, Senin (6/10/2025) pagi. Belasan petugas gabungan dari BBKSDA Jawa Barat, Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Bandung, Polsek Sukasari, serta sejumlah pihak lain bekerja keras selama tiga jam untuk mengevakuasi satwa liar dilindungi itu. Macan Tutul Masuk Hotel dan Bikin Panik BANDUNG, NU […]

Pemimpin Muda Merakyat Tiyuh Mekar Sari Jaya Genjot Kemajuan Tiyuh

Pemerintah Tiyuh Mekar Sari Jaya, Kecamatan Lambu Kibang, Kabupaten Tulangbawang Barat, Lampung, terus menggulirkan berbagai program untuk mendorong kemajuan desa. Alfredo Isnovandi, S.Pd selaku Kepalo Tiyuh, memimpin langsung inovasi-inovasi tersebut dengan semangat muda merakyat. Filosofi Muda Merakyat TULANG BAWANG BARAT, NU MEDIA JATI AGUNG, – Alfredo Isnovandi menegaskan bahwa kepemimpinannya berlandaskan filosofi “Mewujudkan Muda Merakyat”. […]