Resmi Dilantik, Handoyo Gantikan Yudistira Jadi Camat Tanjung Sari

Sertijab Camat Tanjung Sari Berlangsung Khidmat Lampung Selatan, NU Media Jati Agung — Kecamatan Tanjung Sari resmi mengalami pergantian kepemimpinan setelah Yudistira menyerahkan jabatan kepada Handoyo dalam acara serah terima jabatan (Sertijab) di Aula Kantor Kecamatan Tanjung Sari, Kamis (16/10/2025). Seluruh kepala desa se-Kecamatan Tanjung Sari, unsur Forkopimcam, tokoh masyarakat, dan perwakilan organisasi kemasyarakatan menghadiri […]
Pimpinan Redaksi NU Media Jati Agung: Selamat Bertugas Camat Tanjung Sari yang Baru

Selamat Bertugas, Kanda R. Sy. Handoyo Soesilo Lampung Selatan, NU Media Jati Agung- Pimpinan Redaksi NU Media Jati Agung, Arif Riana, menyampaikan ucapan selamat bertugas kepada Camat Tanjung Sari yang baru, R. Sy. Handoyo Soesilo, menyusul pelaksanaan serah terima jabatan (sertijab) di Aula Kecamatan Tanjung Sari, Kamis (16/10/2025). Sementara itu dalam pernyataannya, Arif memberikan apresiasi […]
PSSI Akhiri Kerja Sama Kluivert dan Timnas Indonesia 2025

PSSI resmi mengakhiri kerja sama dengan Patrick Kluivert dan tim pelatih Belanda di seluruh level Timnas Indonesia. Keputusan ini muncul setelah kegagalan Timnas lolos ke Piala Dunia 2026, dengan evaluasi menyeluruh program pembinaan sepakbola nasional. PSSI dan Tim Kepelatihan Sepakat Akhiri Kontrak Jakarta, NU Media Jati Agung – Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) menyatakan secara […]
Viral Keributan Rentenir vs Warga Bandung Barat Berujung Meninggal

Keributan Rentenir vs Warga di Kampung Cisomang Jawa Barat, NU Media Jati Agung – Video keributan yang berujung maut di Kampung Cisomang, Desa Wangunjaya, Kecamatan Cikalongwetan, Kabupaten Bandung Barat (KBB), viral di media sosial pada Rabu (15/10/2025). Peristiwa ini menarik perhatian luas karena eskalasinya cepat dan menewaskan seorang pria. Video itu menunjukkan ketegangan antara warga […]
Bupati Lampung Selatan Lantik 18 Pejabat Baru Termasuk 8 Camat

Lampung Selatan, NU Media Jati Agung – Bupati Lampung Selatan, Radityo Egi Pratama, melantik 18 pejabat baru di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan pada Rabu (15/10/2025). Di samping itu, pelantikan ini menghadirkan wajah-wajah baru yang diharapkan mampu membawa penyegaran organisasi di tengah dinamika pemerintahan. Camat Baru Siap Bertugas Delapan camat memulai tugas barunya, yaitu: […]
Makna Sopan Santun Jalan Jongkok di Sekolah dan Pesantren

Sejarah Jalan Jongkok di Sakola Kautamaan Istri Bandar Lampung, NU Media Jati Agung – Tradisi sopan santun jalan jongkok memiliki makna mendalam sejak zaman Raden Dewi Sartika. Dalam video lawas tahun 1912, aktivitas di Sakola Kautamaan Istri Bandung memperlihatkan para siswi berjalan jongkok di hadapan guru sebagai bentuk penghormatan dan adab. Tradisi ini menunjukkan bahwa […]
Jadwal Pekan 9 Super League 2025/26: Persebaya Tantang Persija

Jadwal Pekan Kesembilan Super League 2025/26 Jakarta, NU Media Jati Agung– Pekan kesembilan Indonesia Super League (ISL) 2025/2026 menampilkan sembilan laga menarik pada 16–20 Oktober 2025. Berdasarkan data dari Liga Indonesia Baru (LIB), pertandingan pekan ini memanjakan penggemar sepak bola nasional. Pasalnya, pertandingan paling ditunggu ialah big match antara Persebaya Surabaya dan Persija Jakarta, dua […]
Aliansi Santri Nusantara Lampung Gelar Aksi Damai dan Istighotsah di Polda Lampung

Bandar Lampung, NU Media Jati Agung Ratusan kyai, gus, dan alumni pesantren dari berbagai daerah di Provinsi Lampung yang tergabung dalam Aliansi Santri Nusantara Lampung menggelar aksi damai dan istighotsah di Polda Lampung pada Rabu (15/10/2025). Aliansi tersebut mencakup Himpunan Alumni Santri Lirboyo (Himasal) Lampung, Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Lampung, Rabithah Ma’ahid Islamiyah (RMI) […]
Himasal Lampung Kecam Tayangan Trans7 yang Menyerang Ulama dan Pesantren

Bandar Lampung, NU Media Jati Agung – Himpunan Alumni Santri Lirboyo (Himasal) wilayah Provinsi Lampung menyatakan sikap tegas atas tayangan program Xpose Uncensored yang ditayangkan Trans7 pada 13 Oktober 2025. Menurut Himasal, tayangan tersebut berisi fitnah dan ujaran kebencian terhadap ulama serta institusi pondok pesantren di Indonesia. Sementara itu, Ketua Himasal Lampung, Gus Imam Sonhaji, […]
Tayangan Trans7 Soal Pesantren Lirboyo Tuai Kecaman, Alumni dan KPI Bereaksi

Tayangan Trans7 Pesantren Lirboyo yang menampilkan KH Anwar Manshur menimbulkan kontroversi. Alumni dan KPI mengecam keras, menuntut permintaan maaf resmi, serta mendesak Trans7 menarik tayangan agar mengedukasi publik tentang tradisi pesantren. Kontroversi Tayangan “Xpose Uncensored” Trans7 Jakarta, NU Media Jati Agung– Program “Xpose Uncensored” Trans7 yang menyorot Pondok Pesantren Lirboyo dan kyai memicu reaksi keras […]
